Senin, 30 Desember 2013

Pengamanan Malam Natal 2013 berjalan aman dan terkendali di wilayah Hukum Polres MTB

Saumlaki, (27/12). Berlangsungnya ibadah Persiapan dan Hari Natal 2013 di wilayah Kabupaten Maluku Tenggara Barat berjalan lancar, aman dan terkendali. dimana Kapolres MTB AKBP. A.R Tatuh selaku Penanggung jawab Keamanan Operasi Lilin Siwalima 2013 menempatkan anggota Polres sebanyak 300 personel di titik-titik kerawanan kamtibmas dan di tempatkan juga pada Gereja-Gereja berlangsungnya ibadah perayaan Natal. 
IPDA. Egidio Sumilat, S.Ik selaku Komandan Upacara saat GO Lilin Siwalima 2013
Anggota yang ditempatkan di seluruh tempat ibadah melaksanakan pengamanan agar bertujuan mengantisipasi akan terjadinya laka lantas maupun keributan yang kemungkinan terjadi saat malam Natal dimaksud.
Kabag Ops Kompol. S. Rahalus saat memberikan arahan untuk anggota yg melaksanakan PAM Natal

Anggota Polres MTB saat berjaga-jaga pada salah satu Gereja di Kota Saumlaki

Personel Polres MTB saat melaksanakan pengaturan arus lalin saat malam Natal

Anggota Polres MTB saat mengamankan Ibadah Natal 2013
By. Pavel

Tidak ada komentar: